Sabtu, 03 Maret 2012

memahami makna taqwa

Hai orang-orang yang beriman,bertakwalah kepada Allah dengan sebenar benar takwa dan janganlah kalian mati kecuali dalam keaadaan tunduk ( Islam ) (Ali Imran : 103)
bertakwa adalah adalah menjalankan semua perinta perintah Allah ta'ala dan menjauhi semua larangan - Nya dengan penuh kesadaran dan kesabaran, imam ar_raghib al-ashfani mendifinisikan takwa sebagai upaya menjaga diri dari sesuatu yang menimbulkan dosa. yaitu dengan jalan meninggalkan apa apa yang dilarang Allah, bahkan meninggalkan sesuatu yang dilarang atau dosa.Abu dardak pernah berujar " wujud kesempurnaan takwa adalah apabila seorang hamba takut bermaksiat kepada Allah, sampai sampai takut melakukukan dosa sebesar atom dan sampai sampai is meninggalkan yg diketahuinya mubah,karena khawatir yang didapatinya haram di kemudian hari"
Nampak jelas dari ungkapan( bersambung)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar